Mungkin judul diatas terlalu mengada-ada. Akan tetapi, judul diatas beneran ada dan sudah ada buktinya. Kemarin waktu pulsa saya habis, dan saya ingin sms teman saya, saya mencoba sms gratis ini. Ternyata sms ini beneran gratis....tis..tis..!! Dulu saya diejek teman saya, katanya hidup sekarang tidak ada yang gratis, makan dan mati saja bayar. Akhirnya saya menemukan hal gratisan soal sms, jadi saya berhasil mengalahkan perkataan teman saya itu.
Mungkin teman-teman penasaran. Bagaimana sih caranya? Mungkin itu yang teman-teman pikirkan sekarang. Dulu sayapun juga berpikiran begitu, namun saya sekarang telah menemukan jawabannya. Saya berpikir dalam diri saya sendiri. Daripada saya gunakan sendiri,lebih baik saya kasih taukan kepada orang-orang yang mau mencobanya, dan mungkin membutuhkannya. Akhirnya saya putuskan untuk berbagi dengan orang lain didalam
Blog saya ini
secara gratis tanpa dipungut biaya.
Caranya adalah sebagai berikut:
- Teman-teman harus memiliki E-Mail terlebih dahulu. E-Mailnya harus dari Yahoo, karena saya mencobanya dari Yahoo.
- Silahkan Sign In ke E-Mail teman-teman. Sign In nya dari Google saja.
- Lalu pada chat & sms, ada tulisan "saya" lalu disampingnya tertulis offline (tak terlihat), tulisan offline ganti dengan online (ada). lihat gambar, yang dilingkar merah.
- Tunggu proses berlangsung.
- Setelah selesai, pilih mulai sms baru.
- Masukkan nomer tujuan yang akan di sms.
- Klik sms, dan tulis sms yang akan dikirim pada tempat yang sudah disediakan.
- Langkah yang terakhir adalah klik kirim.
Selesai....
Bagaimana mudahkan teman-teman.
Selamat mencoba... semoga berhasil.
makasih infonya,
BalasHapussalam kenal...
need IT???
http://www.linovtech.com